Efektivitas Pelayanan Prima Kementerian Komunikasi Dan Informatika Pada Layanan Chatbot Whatsapp Covid19.go.id Dalam Menekan Penyebaran Covid-19 Di Indonesia

About Us

LSPR (London School of Public Relations) is a private educational institution based in Indonesia, primarily focused on communication, public relations, and related fields. An "institutional repository" typically refers to a digital collection of an institution's scholarly and creative output, including research papers, theses, publications, and other academic materials.If LSPR has established an institutional repository, it would serve as a platform to showcase and preserve the intellectual work of the institution's students, faculty, and researchers. This repository could be used to centralize.

"It's a space where ideas flourish."

Mei, Alyedia (2021) Efektivitas Pelayanan Prima Kementerian Komunikasi Dan Informatika Pada Layanan Chatbot Whatsapp Covid19.go.id Dalam Menekan Penyebaran Covid-19 Di Indonesia. PGP-Thesis thesis, LSPR Communication and Business Institute.

Full text not available from this repository.

Abstract

Penelitian ini membahas terkait layanan chatbot. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui efektifitas pelayanan prima Kementerian Komukasi dan Informatika melalui layanan Chatbot Whatsapp COVID19.GO.ID Kominfo dalam menekan penyebaran COVID-19 di Indonesia dan mengetahui kepuasan masyarakat kepada pelayanan prima Kementerian Komukasi dan Informatika melalui layanan Chatbot COVID19.GO.ID Kominfo dalam menekan penyebaran COVID-19 di Indonesia. Metode Peneltian in menggunakan pendekatan kuantitatif yang terdiri dari pengumpulan data melalui penyebaran kuesioner. Penyebaran kuesioner dilakukan secara acak dengan menentukan responden sebanyak 100 orang. Hasil penelitian yang diperoleh dalam penelitian ini menyatakan hubungan antara variabel Pelayanan Prima dan Kepuasan Masyarakat kuat dengan presentasi korelasi sebesar 89%. Artinya pelayanan prima layanan chatbot Whatsapp COVID19.GO.ID Kominfo berpengaruh terhadap kepuasan masyarakat dan efektif dalam menekan penyebaran Covid-19.

Kata Kunci: Pelayanan Prima, Kepuasan Masyarakat

Item Type: Thesis (PGP-Thesis)
Subjects: H Social Sciences > HT Communities. Classes. Races
Divisions: POSTGRADUATE PROGRAMME > Corporate Communication
Depositing User: Ms Kartika S
Date Deposited: 29 Dec 2023 08:26
Last Modified: 29 Dec 2023 08:26
URI: http://repository.lspr.ac.id/id/eprint/1065

Actions (login required)

View Item
View Item