Aten, Claudia Jeanette (2018) Customer Engagement Dalam Media Sosial Untuk Membangun Corporate Reputation (Rangkulkebaikan). PGP-Thesis thesis, LSPR Communication and Business Institute.
Full text not available from this repository.Abstract
Facebook Fanpage @SehatAQUA dimanfaatkan AQUA menjalin customer engagement untuk membangun corporate reputation melalui salah satu program CSR campaign #rangkulkebaikan pada tanggal 17-25 Agustus 2017. Metode analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah Qualitative Content Analysis(Hsieh & Shanon).Dimensi Customer engagement melalui Fanpage mencakup: enthusiasm, attention, absorption, interaction dan identification. Tetapi tahapan engagement belum sampai pada tahap collaboration. Sementara 3 elemen penting dalam company reputation sudah terpenuhi, kecuali elemen reputasi butuh klarifikasi, karena masih kurangnya dokumentasi aksi nyata dari program CSR perusahaan dalam Fanpage @SehatAQUA.
Keywords: customer engagement, company reputation, media sosial, Qualitative content analysis
| Item Type: | Thesis (PGP-Thesis) |
|---|---|
| Subjects: | H Social Sciences > HT Communities. Classes. Races |
| Divisions: | POSTGRADUATE PROGRAMME > Corporate Communication |
| Depositing User: | Ms Kartika S |
| Date Deposited: | 29 Dec 2023 07:09 |
| Last Modified: | 29 Dec 2023 07:09 |
| URI: | http://repository.lspr.ac.id/id/eprint/1342 |
