Perencanaan Kampanye #OTWakatobi Guna Meningkatkan Awareness Terhadap Masyarakat Indonesia

About Us

LSPR (London School of Public Relations) is a private educational institution based in Indonesia, primarily focused on communication, public relations, and related fields. An "institutional repository" typically refers to a digital collection of an institution's scholarly and creative output, including research papers, theses, publications, and other academic materials.If LSPR has established an institutional repository, it would serve as a platform to showcase and preserve the intellectual work of the institution's students, faculty, and researchers. This repository could be used to centralize.

"It's a space where ideas flourish."

Syafira, Deva Agistri and Almanzo, Hania Khalisha Al Ghaniyya (2022) Perencanaan Kampanye #OTWakatobi Guna Meningkatkan Awareness Terhadap Masyarakat Indonesia. UGP-Non thesis thesis, LSPR Communication and Business Institute.

Full text not available from this repository.

Abstract

Wakatobi merupakan salah satu kepulauan di Indonesia yang berada di Sulawesi Tenggara. Kekayaan alam yang dimiliki Wakatobi menjadikannya termasuk kedalam salah satu cagar biosfer dunia dan membuat banyak destinasi pariwisata yang dapat dikunjungi. Industri pariwisata Wakatobi adalah salah satu penunjang pendapatan daerah namun dikarenakan pandemi Covid-19 mengakibatkan penurunan jumlah pengunjung yang cukup drastis. Dengan begitu, pembuat karya merencanakan kampanye digital Public Relations menggunakan twelve steps planning and managing Public Relations yang dikemukakan oleh Anne Gregory sebagai acuan kampanye. Perencanaan kampanye digital Public Relations bernama #OTWakatobi bertujuan untuk memberikan edukasi dan informasi melalui platform media sosial, website dan kegiatan webinar guna meningkatkan awareness masyarakat Indonesia terhadap Wakatobi.

Kata kunci: Kampanye digital Public Relations, twelve steps planning and managing Public Relations Anne Gregory, Destinasi Pariwisata, Wakatobi, #OTWakatobi.

Item Type: Thesis (UGP-Non thesis)
Uncontrolled Keywords: Public Relations
Subjects: H Social Sciences > HT Communities. Classes. Races
Divisions: Faculty of Communication, Communication Studies > Public Relations & Digital Communication
Depositing User: Ms Kartika S
Date Deposited: 02 Jan 2024 03:29
Last Modified: 15 Jan 2024 02:19
URI: http://repository.lspr.ac.id/id/eprint/1459

Actions (login required)

View Item
View Item