Impression Management Nazla Alifa Sebagai Selebriti Mikro Luxury Brand di Media Sosial Instagram

About Us

LSPR (London School of Public Relations) is a private educational institution based in Indonesia, primarily focused on communication, public relations, and related fields. An "institutional repository" typically refers to a digital collection of an institution's scholarly and creative output, including research papers, theses, publications, and other academic materials.If LSPR has established an institutional repository, it would serve as a platform to showcase and preserve the intellectual work of the institution's students, faculty, and researchers. This repository could be used to centralize.

"It's a space where ideas flourish."

Putri, Hanifah Amnisnoro Najamudin (2021) Impression Management Nazla Alifa Sebagai Selebriti Mikro Luxury Brand di Media Sosial Instagram. UGP-Thesis thesis, LSPR Communication and Business Institute.

Full text not available from this repository.

Abstract

Di era globalisasi, kemudahan dan kecanggihan dalam dunia digital semakin cepat. Media sosial semakin berkembang dengan inovasi terbaru.Pekerjaan baru seperti selebriti mikro muncul ketika internet tumbuh dan konten yang terkandung di dalamnya termasuk atraksi seperti pakaian dan make-up. Impression Management melalui media sosial Instagram merupakan salah satu cara untuk menunjukan kualitas diri kepada audiens yang telah dipelajari sebelumnya. Penelitian ini menggunakan metodologi kualitatif dengan menggunakan triangulasi sumber yang didukung oleh data hasil wawancara pada sumber terkait. Tujuan pada penelitian ini yaitu untuk mengetahui impression management Nazla Alifa sebagai selebriti mikro luxury brand melalui media sosial instagram dan mengetahui strategi impression management yang difokuskan pada strategi self-promotion. Hasil dari penelitian menyatakan bahwa dalam proses menampilkan dirinya, Nazla Alifa selalu mengedepankan hal-hal berkualitas dengan menampilkan appearance, setting, dan manner dan strategi impression management, sehingga masyarakat akan merasa terkesan dan akan dijadikan contoh, terutama oleh anak muda, juga didukung dengan konsep media sosial dengan fitur-fitur di Instagram.

Kata Kunci: Impression Management, Self-Promotion, Instagram, NazlaAlifa.

Item Type: Thesis (UGP-Thesis)
Uncontrolled Keywords: Public Relations
Subjects: H Social Sciences > HT Communities. Classes. Races
Divisions: Faculty of Communication, Communication Studies > Public Relations & Digital Communication
Depositing User: Ms Kartika S
Date Deposited: 04 Jan 2024 04:01
Last Modified: 15 Jan 2024 07:46
URI: http://repository.lspr.ac.id/id/eprint/1628

Actions (login required)

View Item
View Item