Bentuk-Bentuk Diskriminasi Pekerja Wanita Bertato

About Us

LSPR (London School of Public Relations) is a private educational institution based in Indonesia, primarily focused on communication, public relations, and related fields. An "institutional repository" typically refers to a digital collection of an institution's scholarly and creative output, including research papers, theses, publications, and other academic materials.If LSPR has established an institutional repository, it would serve as a platform to showcase and preserve the intellectual work of the institution's students, faculty, and researchers. This repository could be used to centralize.

"It's a space where ideas flourish."

Savera, Sherin (2021) Bentuk-Bentuk Diskriminasi Pekerja Wanita Bertato. UGP-Thesis thesis, LSPR Communication and Business Institute.

Full text not available from this repository.

Abstract

Tingginya komunitas yang bervariatif menyediakan ruang bagi masyarakat untuk lebih imajinatif dalam hal berekspresi, salah satu wujud berekspresi tersebut adalah membuat tato yang tidak hanya dilakukan oleh laki-laki tetapi juga dilakukan oleh wanita. Namun, tato masih menjadi hal yang tabu di masyarakat dan kurangnya pemahaman mengenai tato menimbulkan stigma negatif, khususnya terhadap wanita bertato. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif dengan teknik wawancara semi struktur. Teori yang digunakan adalah teori stigma oleh Link & Phelan serta teori bentuk-bentuk diskriminasi oleh ILO. Hasil temuan penelitian menunjukkan bahwa terdapat stigma negatif yang diberikan pada wanita bertato dan adanya diskriminasi langsung yang dialami oleh pekerja wanita bertato di perkantoran Jakarta. Namun tidak ditemukan adanya bentukbentuk diskriminasi yang terjadi karena tidak ada korelasi antara tato dengan kinerja seseorang. Penelitian ini diharapkan dapat memberikan mafaat kepada ilmuwan komunikasi dalam bidang Public Relations, agar dapat mengetahui adanya stigma dan bentuk-bentuk diskriminasi yang dialami oleh pekerja bertato, sehingga dapat mengedukasi publik mengenai tato agar tidak menimbulkan stigma yang dapat berubah menjadi diskriminasi terhadap wanita bertato.

Kata kunci : Diskriminasi, Wanita Pekerja, Tato, Stigma

Item Type: Thesis (UGP-Thesis)
Uncontrolled Keywords: Public Relations
Subjects: H Social Sciences > HT Communities. Classes. Races
Divisions:
Depositing User: Ms Kartika S
Date Deposited: 05 Jan 2024 01:31
Last Modified: 05 Jan 2024 01:31
URI: http://repository.lspr.ac.id/id/eprint/1695

Actions (login required)

View Item
View Item