Model Komunikasi Kampanye Bank CIMB Niaga Melalui Program #KejarMimpi Dalam Meningkatkan Reputasi Perusahaan

About Us

LSPR (London School of Public Relations) is a private educational institution based in Indonesia, primarily focused on communication, public relations, and related fields. An "institutional repository" typically refers to a digital collection of an institution's scholarly and creative output, including research papers, theses, publications, and other academic materials.If LSPR has established an institutional repository, it would serve as a platform to showcase and preserve the intellectual work of the institution's students, faculty, and researchers. This repository could be used to centralize.

"It's a space where ideas flourish."

Geovanka, Andriani Marie (2020) Model Komunikasi Kampanye Bank CIMB Niaga Melalui Program #KejarMimpi Dalam Meningkatkan Reputasi Perusahaan. UGP-Thesis thesis, LSPR Communication and Business Institute.

Full text not available from this repository.

Abstract

Penelitian ini membahas mengenai program kampanye #KejarMimpi yang diciptakan oleh bank CIMB Niaga. Program kampanye #KejarMimpi terdiri dari program beasiswa, leaders camp dan volunteering yang sudah dilaksanakan sejak pada tahun 2017 hingga saat ini. Program kampanye #KejarMimpi bertujuan membentuk generasi muda yang positif, memiliki motivasi dan nilai yang baik untuk memajukan Indonesia. Selain itu, program #KejarMimpi mengajak generasi muda untuk tidak pantang menyerah dalam menggapai mimpi nya. Penelitian ini dikaji dengan menggunakan metode deskriptif kualitatif untuk pengumpulan data melalui wawancara dengan narasumber sebagai kunci infromasi, dan juga website sebagai data sekunder. Pesan yang disampaikan oleh program kampanye #KejarMimpi menggunakan media sosial Instagram, Twitter, Facebook, Website dan Aplikasi Kejar Mimpi. Hasil penelitian ini telah sesuai dengan model komunikasi Nowak dan Warneryd dengan kedelapan unsur-unsur komunikasi yang dijabarkan dalam penelitian dan memiliki keterkaitan satu sama lain.

Kata Kunci: Model Komunikasi Kampanye, Program Kampanye, Kejar Mimpi, ​Bank CIMB Niaga, Komunikasi Eksternal

Item Type: Thesis (UGP-Thesis)
Uncontrolled Keywords: Public Relations
Subjects: H Social Sciences > HT Communities. Classes. Races
Divisions: Faculty of Communication, Communication Studies > Public Relations & Digital Communication
Depositing User: Ms Kartika S
Date Deposited: 05 Jan 2024 03:49
Last Modified: 17 Jan 2024 02:48
URI: http://repository.lspr.ac.id/id/eprint/1730

Actions (login required)

View Item
View Item