Analisis Personal Branding Dr. Tirta Melalui Media Sosial Instagram

About Us

LSPR (London School of Public Relations) is a private educational institution based in Indonesia, primarily focused on communication, public relations, and related fields. An "institutional repository" typically refers to a digital collection of an institution's scholarly and creative output, including research papers, theses, publications, and other academic materials.If LSPR has established an institutional repository, it would serve as a platform to showcase and preserve the intellectual work of the institution's students, faculty, and researchers. This repository could be used to centralize.

"It's a space where ideas flourish."

Yuwono, Yeremia (2019) Analisis Personal Branding Dr. Tirta Melalui Media Sosial Instagram. UGP-Thesis thesis, LSPR Communication and Business Institute.

Full text not available from this repository.

Abstract

Fenomena pergantian vokalis Band Geisha memunculkan personal branding sang vokalis di benak para penggemar Band Geisha. Personal branding merupakan identitas pribadi yang mampu menciptakan sebuah respon akan kehadiran, kemampuan, serta keunikan yang dimiliki, sehingga pribadi tersebut dapat membedakan diri dari orang lain dan memiliki nilai jual untuk meningkatkan karier. Dengan metode penelitian kualitatif deskriptif, hasil penelitian menunjukkan bahwa Regina Poetiray menciptakan kesadaran penggemar terhadap posisinya sebagai vokalis baru Band Geisha dengan cara menunjukkan karakter, kompetensi, dan kekuatan yang dimilikinya; menampilkan berbagai perngalaman yang dimilikinya; menyajikan hal-hal yang membuatnya berbeda dengan vokalis dari band lain maupun vokalis terdahulu Band Geisha; serta mempertahankan kekhasan, relevansi, dan konsistensi. Implikasi penelitian ini adalah pentingnya personal branding untuk meningkatkan perjalanan karier.

Kata kunci: personal branding,vokalis, penggemar

Item Type: Thesis (UGP-Thesis)
Uncontrolled Keywords: Public Relations
Subjects: H Social Sciences > HT Communities. Classes. Races
Divisions: Faculty of Communication, Communication Studies > Public Relations & Digital Communication
Depositing User: Ms Kartika S
Date Deposited: 09 Jan 2024 08:25
Last Modified: 09 Jan 2024 08:25
URI: http://repository.lspr.ac.id/id/eprint/1972

Actions (login required)

View Item
View Item