Hubungan Celebrity Endorser Joshua Suherman Dalam Iklan "Nutrisari Jeju Orange" Terhadap Brand Image Nutrisari

About Us

LSPR (London School of Public Relations) is a private educational institution based in Indonesia, primarily focused on communication, public relations, and related fields. An "institutional repository" typically refers to a digital collection of an institution's scholarly and creative output, including research papers, theses, publications, and other academic materials.If LSPR has established an institutional repository, it would serve as a platform to showcase and preserve the intellectual work of the institution's students, faculty, and researchers. This repository could be used to centralize.

"It's a space where ideas flourish."

Isabela, .Isabela (2018) Hubungan Celebrity Endorser Joshua Suherman Dalam Iklan "Nutrisari Jeju Orange" Terhadap Brand Image Nutrisari. UGP-Thesis thesis, LSPR Communication and Business Institute.

Full text not available from this repository.

Abstract

Pada era global sekarang ini persaingan antarperusahaan semakin ketat. Munculnya banyak perusahaan baru menjadikan kompetisi semakin sengit, termasuk di sektor industri industri makanan dan minuman. Sehingga setiap perusahaan semakin gencar untuk memberikan kinerja terbaik serta menciptakan kualitas produk yang bermutu di mata publik terutama konsumennya, salah satunya PT Nutrifood Indonesia. Melalui marketing public relations Nutrifood meluncurkan produk terbarunya dengan menggunakan berbagai strategi pemasaran untuk mempromosikan produknya, salah satunya melalui iklan yang menggunakan celebrity endorser, Joshua Suherman. Peneliti ingin membuktikan, apakah antara celebrity endorserJoshua Suherman terdapat hubungan dengan brand image NutriSari dalam iklan ‘NutriSari Jeju Orange’ di YouTube. Metode penelitian ini adalah metode kuantitatif dengan menggunakan populasi dan sampel, metode pengumpulan data, dan analisis data. Sampel penelitian ini adalah 100 responden, yang merupakan konsumen dari produk NutriSari, pernah menonton iklan “NutriSari Jeju Orange” di Youtube, dan mengetahui celebrity endorser-nya (Joshua Suherman). Hasil peneltian ini adalah terdapat hubungan yang cukup kuat antara celebrity endorser dengan brand image NutriSari yaitu sebesar 0,575. Sehingga, penggunaan celebrity endorser pada iklan di YouTube mampu mempengaruhi dan meningkatkan brand image.

Kata kunci: hubungan, celebrity endorser, brand image.

Item Type: Thesis (UGP-Thesis)
Uncontrolled Keywords: Public Relations
Subjects: H Social Sciences > HT Communities. Classes. Races
Divisions: Faculty of Communication, Communication Studies > Public Relations & Digital Communication
Depositing User: Ms Kartika S
Date Deposited: 10 Jan 2024 07:21
Last Modified: 10 Jan 2024 07:21
URI: http://repository.lspr.ac.id/id/eprint/2050

Actions (login required)

View Item
View Item