Komunikasi Interpersonal Humanistis Antara Dokter Spesialis Bedah Konsultan Onkologi Dengan Pasien Di Rumah Sakit Kanker Dharmais

About Us

LSPR (London School of Public Relations) is a private educational institution based in Indonesia, primarily focused on communication, public relations, and related fields. An "institutional repository" typically refers to a digital collection of an institution's scholarly and creative output, including research papers, theses, publications, and other academic materials.If LSPR has established an institutional repository, it would serve as a platform to showcase and preserve the intellectual work of the institution's students, faculty, and researchers. This repository could be used to centralize.

"It's a space where ideas flourish."

Tambunan, Juvelyne Patricia S. (2018) Komunikasi Interpersonal Humanistis Antara Dokter Spesialis Bedah Konsultan Onkologi Dengan Pasien Di Rumah Sakit Kanker Dharmais. UGP-Thesis thesis, LSPR Communication and Business Institute.

Full text not available from this repository.

Abstract

Komunikasi interpersonal adalah interaksi yang terjadi antara dua orang secara bertatap mukadi mana kedua belah pihak saling berketergantungan.Dalam Rumah Sakit terjadi komunikasi interpersonal antara dokter dan pasien. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan penerapan, hambatan, dan solusikomunikasi interpersonal antara dokter dan pasien di Rumah Sakit Kanker Dharmais. Fokus penelitian ini adalah implementasi dari komunikasi interpersonal yang digunakan dalam komunikasi kesehatan. Metode penelitian yang digunakan adalah deskriptif kualitatif. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah wawancara semiterstruktur kepada dokter,pasien, keluarga pasien, dan perawatdi Rumah Sakit Kanker Dharmais dengan menggunakan Teori Komunikasi Interpersonal. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa dokter menerapkan kelima unsur komunikasi interpersonal humanistis.Didapati bahwa ada hambatan-hambatan dalam unsur keterbukaan dan kesetaraan tetapi dokter tetap berusaha untuk melakukan unsur-unsur tersebut dengan mencari solusi dari hambatan yang ada. Unsur terkuat yang dilakukan dokter adalah unsur empatidan sikap mendukungdi mana dokter melakukan banyak tindakan yang menyalurkan empati kepada pasien dan dokter menjaga agar mental pasien tetap kuatserta sepenuhnya memberikan kebutuhan pasien. Unsur terlemah adalah unsur kesetaraan di mana pasien BPJS masih memiliki waktu lebih sedikit dibandingkan pasien swasta pada saat sedang konsultasi.

Kata kunci: Komunikasi Interpersonal, Dokter, Pasien

Item Type: Thesis (UGP-Thesis)
Uncontrolled Keywords: Public Relations
Subjects: H Social Sciences > HT Communities. Classes. Races
Divisions: Faculty of Communication, Communication Studies > Public Relations & Digital Communication
Depositing User: Ms Kartika S
Date Deposited: 10 Jan 2024 08:08
Last Modified: 10 Jan 2024 08:08
URI: http://repository.lspr.ac.id/id/eprint/2068

Actions (login required)

View Item
View Item