Perancangan Video Content Marketing 'She Works For It' Launching Brand Kalmte

About Us

LSPR (London School of Public Relations) is a private educational institution based in Indonesia, primarily focused on communication, public relations, and related fields. An "institutional repository" typically refers to a digital collection of an institution's scholarly and creative output, including research papers, theses, publications, and other academic materials.If LSPR has established an institutional repository, it would serve as a platform to showcase and preserve the intellectual work of the institution's students, faculty, and researchers. This repository could be used to centralize.

"It's a space where ideas flourish."

Kawada, Revinka Aiko (2022) Perancangan Video Content Marketing 'She Works For It' Launching Brand Kalmte. UGP-Non thesis thesis, LSPR Communication and Business Institute.

Full text not available from this repository.

Abstract

Melihat semakin banyaknya usaha yang bermunculan di bidang fashion, membuat setiap perusahaan memiliki keunikan untuk dapat bersaing dan mencapai tujuan yang diharapkan. Kalmte hadir dari kekhawatiran owner yang melihat permasalahan di tengah para wanita khususnya mahasiswa dan pekerja yang tidak memiliki banyak waktu untuk memilih outfitnya sehari-hari karena keterbatasan warna dan desain untuk dipadukan satu sama lain. Di era serba digital seperti saat ini dapat menjadi peluang bagi Kalmte karena banyaknya masyarakat menggunakan perangkat digital serta aktif di media sosial. Maka dari itu, dengan media sosial Instagram dan YouTube yang dimiliki oleh Kalmte, dapat memaksimalkan peluang yang ada. Penerapan soft-selling dalam video kampanye ‘She Works For It’ ditunjukkan dengan dari 5 wanita narasumber yang hadir dalam video, dengan memakai produk brand Kalmte. Tren penyebaran informasi dapat membuka peluang bagi Kalmte yang saat ini masih memiliki kekurangan dalam melakukan penyebaran informasi mengenai keberadaan brand di mata publik. Persentase peningkatan awareness sebanyak 15% dirasa perlu dijadikan sebagai tolak ukur keberhasilan dalam merancang video kampanye ‘She Works For It’ sebagai strategi pemasaran digital launching brand Kalmte.

Kata Kunci: Industri Fashion, Kalmte, Perangkat Digital, Media Sosial,Instagram, YouTube, She Works For It, Kampanye, Strategi Pemasaran,Merek.

Item Type: Thesis (UGP-Non thesis)
Uncontrolled Keywords: Entrepreneurship Business Communication
Subjects: H Social Sciences > HT Communities. Classes. Races
Divisions: Faculty of Business > Management Study Programme
Depositing User: Ms Kartika S
Date Deposited: 11 Jan 2024 04:39
Last Modified: 11 Jan 2024 04:39
URI: http://repository.lspr.ac.id/id/eprint/2139

Actions (login required)

View Item
View Item