Analisis Semiotika Pesan Moral Pada Film Spiderman Far From Home

About Us

LSPR (London School of Public Relations) is a private educational institution based in Indonesia, primarily focused on communication, public relations, and related fields. An "institutional repository" typically refers to a digital collection of an institution's scholarly and creative output, including research papers, theses, publications, and other academic materials.If LSPR has established an institutional repository, it would serve as a platform to showcase and preserve the intellectual work of the institution's students, faculty, and researchers. This repository could be used to centralize.

"It's a space where ideas flourish."

Yohanes, Adrian (2020) Analisis Semiotika Pesan Moral Pada Film Spiderman Far From Home. UGP-Thesis thesis, LSPR Communication and Business Institute.

Full text not available from this repository.

Abstract

Film merupakan media yang banyak dipilih sebagai media hiburan. Film juga merupakan media persuasi yang besar. Film Spiderman Far From Home ini merupakan film di Youtube dan Netflix yang memiliki viewers banyak, dengan menampilkan adegan-adegan kemanusiaan yang disajikan kepada penonton agar dapat mengerti tujuan dari film tersebut. Metode penelitian yang digunakan oleh peneliti adalah metode kualitatif, karena peneliti menganalisis makna tersirat pada film “Spiderman Far From Home” dengan menggunakan analisis semiotika. Film Spiderman Far From Home ini hanya menampilkan pesan moral saja maka dari itu penelitian yang menggunakan analisis Makna tanda Denotatif, Konotatif, dan Mitos teori semiotika Roland Barthes membuktikan bahwa pesan moral yang disampaikan sangatlah kental ketika spiderman menyelamatkan orang lain. Implikasi penelitian ini adalah memberikan pengaruh yang baik bagi sesama yang terlihat dari tanda-tanda yang ditunjukan dalam film Spiderman Far From Home ini.

Kata Kunci : Makna Pesan Moral, Film Animasi, Semiotika.

Item Type: Thesis (UGP-Thesis)
Subjects: H Social Sciences > HT Communities. Classes. Races
Divisions: Faculty of Communication, Communication Studies > Mass Communication
Depositing User: Ms Kartika S
Date Deposited: 12 Jan 2024 06:37
Last Modified: 12 Jan 2024 06:37
URI: http://repository.lspr.ac.id/id/eprint/2187

Actions (login required)

View Item
View Item