Komunikasi Interpersonal dalam Keberhasilan Penjualan pada Mobil88 DKI Jakarta

About Us

LSPR (London School of Public Relations) is a private educational institution based in Indonesia, primarily focused on communication, public relations, and related fields. An "institutional repository" typically refers to a digital collection of an institution's scholarly and creative output, including research papers, theses, publications, and other academic materials.If LSPR has established an institutional repository, it would serve as a platform to showcase and preserve the intellectual work of the institution's students, faculty, and researchers. This repository could be used to centralize.

"It's a space where ideas flourish."

Politon, Mathias Christopher (2023) Komunikasi Interpersonal dalam Keberhasilan Penjualan pada Mobil88 DKI Jakarta. PGP-Thesis thesis, LSPR Communication and Business Institute.

Full text not available from this repository.

Abstract

Pada 30 Juni 2023 lalu, manajemen mobil88 menutup salah satu cabang mereka yang berada di Tebet (DKI Jakarta). Hal ini didorong dari hasil performa penjualan cabang Tebet yang tidak cukup baik sepanjang tahun 2022. Berdasarkan data dan hasil preliminary study yang dilakukan, peneliti menemukan adanya masalah komunikasi interpersonal yang terjadi di internal cabang. Penelitian ini menganalisis bagaimana komunikasi interpersonal yang terjadi antara kepala cabang dan sales advisor di mobil88 cabang Bekasi dan Cibubur, serta ingin mengungkapkan hambatan apa saja yang terjadi, sehingga mempengaruhi keberhasilan penjualan pada cabang tersebut. Hasil penelitian melalui metode kualitatif ini mengungkapkan bahwa kualitas proses komunikasi interpersonal dan setiap level kompetensi kepala cabang dalam menyampaikan pesan verbal kepada sales advisor akan menghasilan dampak serta hambatan yang berbeda kepada setiap sales advisor, sehingga menghasilkan output penjualan yang berbeda pula. Peneliti menyarankan kepada Kepala Cabang dengan performa penjualan yang rendah agar dapat melakukan benchmarking dengan Kepala Cabang yang lebih sukses, kemudian juga meningkatkan kuliatas proses komunikasi interpersonal serta kompetensi dalam menyampaikan pesan verbal kepada sales advisor. Di sisi lain, bagi manajemen mobil88 dapat memperkuat Kepala Cabang dengan dilakukan training terkait komunikasi, leadership dan lainnya, serta melakukan monitoring.

Kata Kunci: mobil88, Komunikasi Interpersonal, Pesan Verbal, Mobil Bekas

Item Type: Thesis (PGP-Thesis)
Subjects: H Social Sciences > HT Communities. Classes. Races
Divisions: POSTGRADUATE PROGRAMME > Business & Communication Management
Depositing User: Ms Kartika S
Date Deposited: 29 Jan 2024 07:58
Last Modified: 29 Jan 2024 07:58
URI: http://repository.lspr.ac.id/id/eprint/2212

Actions (login required)

View Item
View Item