Pengaruh Social Media Advertising, Celebrity Endorsements, Dan Brand Image Terhadap Purchase Intention Pada Produk Scarlett

About Us

LSPR (London School of Public Relations) is a private educational institution based in Indonesia, primarily focused on communication, public relations, and related fields. An "institutional repository" typically refers to a digital collection of an institution's scholarly and creative output, including research papers, theses, publications, and other academic materials.If LSPR has established an institutional repository, it would serve as a platform to showcase and preserve the intellectual work of the institution's students, faculty, and researchers. This repository could be used to centralize.

"It's a space where ideas flourish."

Istifharin, Rinthia Mahardita (2023) Pengaruh Social Media Advertising, Celebrity Endorsements, Dan Brand Image Terhadap Purchase Intention Pada Produk Scarlett. PGP-Thesis thesis, LSPR Communication and Business Institute.

Full text not available from this repository.

Abstract

Produk kecantikan adalah salah satu solusi yang popular saat ini untuk membantu meningkatkan penampilan dan merawat diri dengan lebih mudah serta praktis. Hasil menunjukan bahwa social media advertising memiliki pengaruh signifikan positif terhadap brand image. Pengolahan data yang dilakukan menunjukan hasil bahwa terdapat hubungan signifikan positif antara celebrity endorsements dan brand image. Hal ini dapat dilihat dari nilai p-value yang dimiliki oleh brand image terhadap purchase intention, yaitu 0.000 di bawah nilai standar p-value, yaitu 0.05. Pada hal lainnya, pengaruh positif ini dapat dilihat dari nilai uji T, yaitu 80.861. Hasil dari pengolahan data menunjukan bahwa terdapat hubugan signifikan positif secara simultan antara social media advertising, celebrity endorsements, dan brand image terhadap purchase intention. Hal ini dapat dilihat dari semua nilai p-value yang dimiliki adalah 0.000, di bawah 0.05. Semua nilai yang diberikan antar hubungan variabelpun menunjukan nilai positif, yaitu 0.552, 0.299, dan 0.881 Social media advertising memiliki pengaruh signifikan positif terhadap brand image. Celebrity endorsements memiliki pengaruh signifikan positif terhadap brand image. Brand image memiliki pengaruh yang signifikan positif terhadap purchase intention. Social media advertising, celebrity endorsements, dan brand image secara simultan memiliki pengaruh signifikan positif terhadap purchase intention. Secara simultan celebrity endorsements memiliki pengaruh yang paling sedikit kepada purchase intention.

Kata Kunci: Social media advertising, celebrity endorsements, dan brand image, purchase intention.

Item Type: Thesis (PGP-Thesis)
Uncontrolled Keywords: Marketing Communication Management
Subjects: H Social Sciences > HT Communities. Classes. Races
Divisions: POSTGRADUATE PROGRAMME > Marketing Communication
Depositing User: Ms Kartika S
Date Deposited: 02 Feb 2024 03:25
Last Modified: 02 Feb 2024 03:25
URI: http://repository.lspr.ac.id/id/eprint/2288

Actions (login required)

View Item
View Item