Perencanaan Strategi Promosi Brand EZeco Melalui Fashion Show Tenun NTT

About Us

LSPR (London School of Public Relations) is a private educational institution based in Indonesia, primarily focused on communication, public relations, and related fields. An "institutional repository" typically refers to a digital collection of an institution's scholarly and creative output, including research papers, theses, publications, and other academic materials.If LSPR has established an institutional repository, it would serve as a platform to showcase and preserve the intellectual work of the institution's students, faculty, and researchers. This repository could be used to centralize.

"It's a space where ideas flourish."

Aisah, Juliana Fajriah and Malada, Putri un Tanjung (2023) Perencanaan Strategi Promosi Brand EZeco Melalui Fashion Show Tenun NTT. UGP-Non thesis thesis, LSPR Communication and Business Institute.

Full text not available from this repository.

Abstract

Di era ini pakaian telah menjadi popularitas, Pakaian awalnya diproduksi untuk memenuhi kebutuhan pokok manusia, Namun seiring berjalannya waktu dan perkembangan informasi membuat masyarakat mampu mendapatkan berbagai informasi yang mudah diakses salah satu nya informasi fashion yang menjadi kebutuhan manusia. Tentunya masyarakat tidak ingin tertinggal tren sementara pakaian akan terus berkembang dan terus berganti, hal tersebut membuat minat beli terus melonjak tinggi dan membuat industri pakaian terus memproduksi dan akibatnya limbah fashion semakin besar. Perencana terinspirasi untuk membuat produk pakaian yang dapat mengubah fast fashion menjadi slow fashion menggunakan konsep Reworked Fashion, dengan menggabungkan fast fashion dan kain tenun. Pembuatan konsep acara ini akan didasari dengan teori Special Event oleh Goldblatt. Event ini bernama Fashion Show pada Brand EZeco, yang berisi cara Fashion Show, Seminar pendek tentang Tenun NTT, dan Music Performance. Goal akhir dari event ini diharapkan mampu membangun kesadaran masyarakat untuk melestarikan kebudayaan serta melindungi lingkungan dan utama dari tujuan acara ini untuk memperkenalkan brand EZeco kepada masyarakat.

Kata Kunci: Fashion Show, Event, EZeco, Brand Awareness, Tenun Ikat NTT, Fast Fashion

Item Type: Thesis (UGP-Non thesis)
Uncontrolled Keywords: Entrepreneurship Business Communication
Subjects: H Social Sciences > HT Communities. Classes. Races
Divisions: Faculty of Business > Management Study Programme
Depositing User: Ms Kartika S
Date Deposited: 05 Feb 2024 04:21
Last Modified: 05 Feb 2024 04:21
URI: http://repository.lspr.ac.id/id/eprint/2334

Actions (login required)

View Item
View Item