Produksi Mini Series "Langit Biru" untuk Meningkatkan Kesadaran tentang Gangguan High Functioning Depression pada Remaja

About Us

LSPR (London School of Public Relations) is a private educational institution based in Indonesia, primarily focused on communication, public relations, and related fields. An "institutional repository" typically refers to a digital collection of an institution's scholarly and creative output, including research papers, theses, publications, and other academic materials.If LSPR has established an institutional repository, it would serve as a platform to showcase and preserve the intellectual work of the institution's students, faculty, and researchers. This repository could be used to centralize.

"It's a space where ideas flourish."

Prasastiawati, Anggie Tri and Rahmania, Syifani and Vivianita, Viera Eka (2023) Produksi Mini Series "Langit Biru" untuk Meningkatkan Kesadaran tentang Gangguan High Functioning Depression pada Remaja. UGP-Non thesis thesis, LSPR Communication and Business Institute.

Full text not available from this repository.

Abstract

Penyakit mental dapat dialami oleh siapa pun tanpa ada batasan umur, dan kini semua orang mulai sadar akan hal tersebut. Depresi menjadi salah satu penyakit mental yang cukup banyak dialami remaja, dan banyak pula remaja yang mulai angkat bicara di media sosial untuk menginformasikan betapa pentingnya kesehatan mental. Penyakit mental yang dialami pada remaja dapat disebabkan oleh banyak faktor seperti biologi, psikis, dan sosial. Dari banyaknya remaja yang sedang proses berdamai dengan mentalnya, tidak sedikit pula remaja yang gugur ketika proses perdamaian diri. Mini series “Langit Biru” yang menceritakan seorang mahasiswa bernama Anjani yang mengalami depresi namun dia masih dapat melakukan aktivitasnya masih cukup baik, namun pada saat gangguan depresi tersebut muncul Anjani masih belum mengetahui bahwa itu gejala dari depresi. Anjani selalu berharap ketika dia melihat langit, akan ada harapan disana. Nyatanya nasib seseorang akan balik kembali kepada keputusan yang diambil oleh diri sendiri.

Kata Kunci: Penyakit Mental, Depresi, Mini series, Remaja, Langit Biru.

Item Type: Thesis (UGP-Non thesis)
Subjects: H Social Sciences > HT Communities. Classes. Races
Divisions: Faculty of Communication, Communication Studies > Mass Communication
Depositing User: Ms Kartika S
Date Deposited: 06 Feb 2024 07:29
Last Modified: 06 Feb 2024 07:29
URI: http://repository.lspr.ac.id/id/eprint/2417

Actions (login required)

View Item
View Item