Makna Perilaku Konsumtif Dalam Film Orang Kaya Baru: Analisis Semiotika Roland Barthes

About Us

LSPR (London School of Public Relations) is a private educational institution based in Indonesia, primarily focused on communication, public relations, and related fields. An "institutional repository" typically refers to a digital collection of an institution's scholarly and creative output, including research papers, theses, publications, and other academic materials.If LSPR has established an institutional repository, it would serve as a platform to showcase and preserve the intellectual work of the institution's students, faculty, and researchers. This repository could be used to centralize.

"It's a space where ideas flourish."

Megatia, Pemi Deinessia (2021) Makna Perilaku Konsumtif Dalam Film Orang Kaya Baru: Analisis Semiotika Roland Barthes. UGP-Thesis thesis, LSPR Communication and Business Institute.

Full text not available from this repository.

Abstract

Perilaku konsumtif merupakan salah satu fenomena sosial yang terjadi dalam kehidupan nyata. Banyak masyarakat yang mungkin tidak menyadari bahwa sebenarnya mereka sedang melakukan konsumtivisme. Untuk lebih menggambarkan bagaimana dan seperti apa perilaku konsumtif terjadi dalam kehidupan masyarakat, Ody C. Harahap selaku sutradara menuangkan fenomena sosial tersebut dalam sebuah film berjudul Orang Kaya Baru. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan memahami apa saja tanda- tanda makna perilaku konsumtif dalam film Orang Kaya Baru. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan analisis semiotika Roland Barthes yang elemennya terdiri dari denotasi, konotasi, dan mitos. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa perilaku konsumtif ditandai dengan perilaku yang berlebihan ketika membeli sesuatu karena tidak didasari oleh pemikiran yang rasional dan situasi ekonomi menjadi faktor utama penyebab seseorang berperilaku konsumtif.

Kata Kunci: Orang Kaya Baru, film, makna, perilaku konsumtif, semiotika Roland Barthes.

Item Type: Thesis (UGP-Thesis)
Subjects: H Social Sciences > HT Communities. Classes. Races
Divisions: Faculty of Communication, Communication Studies > Mass Communication
Depositing User: Ms Kartika S
Date Deposited: 03 Jan 2024 10:58
Last Modified: 03 Jan 2024 10:58
URI: http://repository.lspr.ac.id/id/eprint/273

Actions (login required)

View Item
View Item