Makna lirik lagu Epiphany karya BTS ditinjau dari Hermeneutika Gadamer

About Us

LSPR (London School of Public Relations) is a private educational institution based in Indonesia, primarily focused on communication, public relations, and related fields. An "institutional repository" typically refers to a digital collection of an institution's scholarly and creative output, including research papers, theses, publications, and other academic materials.If LSPR has established an institutional repository, it would serve as a platform to showcase and preserve the intellectual work of the institution's students, faculty, and researchers. This repository could be used to centralize.

"It's a space where ideas flourish."

Widiarti, Winny Septarina (2022) Makna lirik lagu Epiphany karya BTS ditinjau dari Hermeneutika Gadamer. UGP-Thesis thesis, LSPR Communication & Business Institute.

Full text not available from this repository.

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menemukan dan memahami makna yang terkandung di dalam lirik lagu “Epiphany” Karya BTS dengan menganalisis pemaknaan lirik melalui prasangka peneliti, bildung (teks berdasarkan bahasa, aspek historis, aspek cultural) dan dialektis. Metode penelitian yang digunakan adalah metode kualitatif interpretatif dengan analisa hermeneutika Gadamer. BTS merupakan salah satu boygrup yang mendorong masyarakat agar lebih mencintai diri sendiri. Salah satu lagu solo dari member BTS yang terkenal dan menggaris bawahi tentang mencintai diri sendiri yaitu Kim Seokjin dengan lagu ”Epiphany”. Mencintai diri sendiri merupakan kunci utama dalam membangun integritas yang merupakan aspek moral dari harga diri. Lirik dalam lagu ini menekankan mengenai pentingnya mencintai diri sendiri, karena mencintai diri sendiri sebuah sifat dimana menunjukkan penerimaan atas kekurangan diri sendiri. Penelitian ini menunjukkan bahwa lagu dapat menjadi sarana untuk menyampaikan sebuah pesan yang terkandung didalam lirik lagu.

Kata kunci: liriklagu, mencintai diri sendiri, hermeneutika gadamer.

Item Type: Thesis (UGP-Thesis)
Subjects: H Social Sciences > HT Communities. Classes. Races
Divisions: Faculty of Communication, Communication Studies > Mass Communication
Depositing User: Ms Kartika S
Date Deposited: 03 Jan 2024 10:24
Last Modified: 03 Jan 2024 10:24
URI: http://repository.lspr.ac.id/id/eprint/37

Actions (login required)

View Item
View Item