Analisis Instagram Sebagai Sarana E-WoM Pembentuk Keputusan Pembelian Minuman Dengan Topping Boba Konsumen Ban Ban Cheese Tea

About Us

LSPR (London School of Public Relations) is a private educational institution based in Indonesia, primarily focused on communication, public relations, and related fields. An "institutional repository" typically refers to a digital collection of an institution's scholarly and creative output, including research papers, theses, publications, and other academic materials.If LSPR has established an institutional repository, it would serve as a platform to showcase and preserve the intellectual work of the institution's students, faculty, and researchers. This repository could be used to centralize.

"It's a space where ideas flourish."

Hartono, Aprilianto (2020) Analisis Instagram Sebagai Sarana E-WoM Pembentuk Keputusan Pembelian Minuman Dengan Topping Boba Konsumen Ban Ban Cheese Tea. UGP-Thesis thesis, LSPR Communication and Business Institute.

Full text not available from this repository.

Abstract

Di tengah perkembangan pesat media sosial Instagram saat ini, kegiatan promosi serta berbagi informasi mengenai berbagai hal termasuk tren dalam kuliner sangat mungkin tercipta antar penggunanya. Salah satu brand yang menjadi pionir dalam inovasi olahan topping boba adalah Ban Ban cheese tea. Dengan menggunakan metode penelitian kualitatif yang didukung oleh beberapa teori dan konsep seperti Komunikasi Pemasaran, perilaku konsumen, electronic word of mouth, serta keputusan pembelian, peneliti bermaksud mengetahui bagaimana Instagram turut andil sebagai sarana e-WoM dalam membentuk keputusan pembelian konsumen. Dari penelitian yang dilakukan, diperoleh hasil bahwa pada setiap tahapan keputusan pembelian konsumen Ban Ban cheese tea, Instagram melalui fitur Instagram story-nya menjadi salah satu tools e-wom yang bermanfaat untuk mendukung keputusan pembelian yang dilakukan. Pihak brand telah secara baik menjaga kualitas menu minuman serta menemukan faktor-faktor yang memungkinkan e-wom tercipta antar konsumennya.

Kata kunci: Instagram, Electronic Word of Mouth, Keputusan Pembelian, Konsumen, Kuliner, Topping Boba

Item Type: Thesis (UGP-Thesis)
Subjects: H Social Sciences > HT Communities. Classes. Races
Divisions: Faculty of Communication, Communication Studies > Marketing Communication
Depositing User: Ms Kartika S
Date Deposited: 11 Jan 2024 07:51
Last Modified: 11 Jan 2024 07:51
URI: http://repository.lspr.ac.id/id/eprint/413

Actions (login required)

View Item
View Item