Huwaaidah, Mega (2019) Peran Instagram Dalam Meningkatkan Popularitas Acara Sky Avenue SMA Labschool Kebayoran 2018. UGP-Thesis thesis, LSPR Communication and Business Institute.
Full text not available from this repository.Abstract
Indonesia menduduki peringkat ke tiga sebagai negara dengan jumlah pengguna aktif Instagram terbesar pada Januari 2018 kegiatan promosi dapat dilakukan melalui media sosial yang dimana dalam penelitian ini akanmembahas tentangperan instagram dalam meningkatkan popularitas acara Sky Avenue SMA Labschool Kebayoran 2018.Metode penelitian yang digunakan adalah kualitatif melalui Teknik pengumpulan data primer dan sekunder berupa wawancara mendalam, observasi, dan dokumentasi. Teknik analisis data dilakukan secara kualitatif dengan model Miles dan Huberman. Teknik pemerikasaan kepercayaan menggunakan triangulasi sumber, Teknik dan waktu. Hasil penelitian menunjukan bahwa Instagram memiliki peran penting dalam kegiatan promosi sebuah acara, terkhusus dalam meningkatkan popularitas acara Sky Avenue SMA Labschool Kebayoran 2018. Peran Instagram dalam hal ini sebagai wadah bagi perusahaan untuk menyebarkan informasi secara luas serta wadah untuk penyaluran konsep dan sebagai mediator terjadinya interaksi antara perusahaan dengan target market.
Kata kunci:Media sosial, event, AISAS
Item Type: | Thesis (UGP-Thesis) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HT Communities. Classes. Races |
Divisions: | Faculty of Communication, Communication Studies > Marketing Communication |
Depositing User: | Ms Kartika S |
Date Deposited: | 11 Jan 2024 06:40 |
Last Modified: | 11 Jan 2024 06:40 |
URI: | http://repository.lspr.ac.id/id/eprint/666 |