Pengaruh Kualitas Produk Dan Citra Merek Terhadap Kepuasan Konsumen Dan Minat Beli Ulang : Studi Pada Produk EATLAH

About Us

LSPR (London School of Public Relations) is a private educational institution based in Indonesia, primarily focused on communication, public relations, and related fields. An "institutional repository" typically refers to a digital collection of an institution's scholarly and creative output, including research papers, theses, publications, and other academic materials.If LSPR has established an institutional repository, it would serve as a platform to showcase and preserve the intellectual work of the institution's students, faculty, and researchers. This repository could be used to centralize.

"It's a space where ideas flourish."

Yulius, Careen (2018) Pengaruh Kualitas Produk Dan Citra Merek Terhadap Kepuasan Konsumen Dan Minat Beli Ulang : Studi Pada Produk EATLAH. UGP-Thesis thesis, LSPR Communication and Business Institute.

Full text not available from this repository.

Abstract

Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui adakah pengaruh kualitas produk dan citra merek terhadap kepuasan konsumen dan minat beli ulang studi pada produk Eatlah. Metode penelitian yang digunakan adalah metode kuantitatif dengan teknik sampling Purposive Sampling.Data primer dikumpulkan dengan menyebarkan kuesioner online kepada seluruh konsumen yang pernah mengkonsumsi Eatlah minimal dua kali di Jakarta berjumlah 140 orang. Teknik analisa yang digunakan adalah SEM (Structural Equation Modeling) dengan program LISREL 8.70. Dari hasil penelitian, terbukti bahwa kualitas produk berpengaruh terhadap citra merek tetapi tidak mempengaruhi kepuasan konsumen, sedangkan citra merek berpengaruh terhadap kepuasan konsumen. Terbukti juga bahwa kualitas produk, citra merek dan kepuasan konsumen tidak berpengaruh terhadap minat beli ulang. Indikator dengan factor loading terendah pada setiap variabel perlu ditingkatkan, dimana produk perlu lebih disesuaikan dengan standar konsumen, Eatlah perlu lebih menunjukkan keunikkan mereknya, perlu lebih memberikan manfaat dari produknya kepada konsumen dan perlu lebih berusaha untuk menghasilkan minat pembelian ulang konsumen.

Kata kunci: Kualitas produk, citra merek, kepuasan konsumen, minat beli ulang

Item Type: Thesis (UGP-Thesis)
Subjects: H Social Sciences > HT Communities. Classes. Races
Divisions: Faculty of Communication, Communication Studies > Marketing Communication
Depositing User: Ms Kartika S
Date Deposited: 11 Jan 2024 06:27
Last Modified: 11 Jan 2024 06:27
URI: http://repository.lspr.ac.id/id/eprint/799

Actions (login required)

View Item
View Item